Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Berita Virus Corona Bisa Menyebar Menggunakan Game Free Fire

Berita Virus Corona Bisa Menyebar Menggunakan Game Free Fire

Androidcame.com – Selamat siang apa kabar hari ini kali ini androidcame.com akan berbagi tips mengenai virus corona yang sedang mewabah di dunia terutama di Indonesia. Bagi para pemain free fire berita ini sangat viral dan luar biasa menakutkan karena bisa mengakibatkan kematian terutama bagi penderita atau yang terkena virus ini. Di kabarkan dalam berita berikut bahwa virus corona ini bisa menyebar melalui game free fire.

Sebenarnya kalau di logikakan memang tidak masuk akal, cuman kalau melalui game free fire banyak orang yang berkumpul untuk memaikan game ini secara Bersama-sama maka akan tertular virus Corona. Karena memang saat ini pemerintah melarang seluruh orang Indonesia untuk berkumpul di suatu tempat guna menghindari tersebarnya virus corona.

Masuknya wabah virus corona ke Indonesia belakangan ini membuat kebanyakan masyarakat Indonesia mendadak menjadi sosok intelektual layaknya ahli kesehatan. Apapun persoalan yang muncul, selalu ada informasi tak biasa dari masyarakat Indonesia yang terlampau cerdas ini.

Sebagaimana diketahui, informasi yang menyebut virus Corona bisa menular lewat game Free Fire menjadi ramai dibicarakan setelah diunggah di laman media sosial Facebook. Akun yang menyebarkan berita menyesatkan dengan narasi yang menyebut virus Corona bisa menular lewat game Free Fire tersebut adalah akun Ryn, pada 27 Januari 2020 lalu.

Dalam unggahnnya yang disertai gambar seperti judul berita media online game Free Fire dinarasikan layaknya benda hidup yang dapat menularkan virus corona kepada pemakainya. Akun tersebut turut memberikan caption himbauan untuk tidak lagi bermain game Free Fire (FF).

Wabah virus Corona belakangan ini memang membuat banyak orang panik. Penyebarannya yang begitu cepat kian membuat orang cemas. Namun kalian tidak perlu khawatir, berdasarkan penelusuran fakta di atas, narasi bahwa virus Corona bisa menular lewat game Free Fire adalah kabar yang tidak benar karena tidak sesuai dengan fakta lagi menyesatkan.

Faktanya virus corona tak mampu menular melalui benda mati. Sebaliknya virus corona hanya mampu bertahan hidup di dalam sel yang masih hidup seperti air liur baik manusia maupun hewan.
Kamu, tak perlu takut, tetap lanjutkan aktifitas bermain game Free Fire seperti biasa. Yang perlu kalian lakukan dalam mencegah penularan virus corona adalah dengan menerapkan gaya hidup sehat. Hal paling sederhana yang bisa anda lakukan yakni lebih sering mencuci tangan menggunakan sabun.

Sekian dari artikel Berita Virus Corona Bisa Menyebar Menggunakan Game Free Fire.
Bram
Bram Nama saya Bram

Post a Comment for "Berita Virus Corona Bisa Menyebar Menggunakan Game Free Fire"