Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Tips Bermain Mobile Legends Menggunakan Stik PS2 Dengan Android Tanpa Root 2020

Tips Bermain Mobile Legends Menggunakan Stik PS2 Dengan Android Tanpa Root 2020

Androidcame.com – Apa kabar hari ini kali ini saya akan memberikan tips menarik mengenai mobile legends, Dimana saat ini androidcame akan memberikan tips mengenai cara bermain mobile legends menggunakan Stik PS2 gimana caranya ikuti ya. Cara ini juga tanpa menggunakan root jadi bisa langsung kalian ikut langkah-langkahnya, terbaru 2020.

Bermain Mobile legend saat ini sedang menjadi game yang banyak dimainkan oleh berbagai kalangan mulai dari anak kecil hingga orang dewasa. Banyak juga yang ingin tahu caranya memainkan game mobile legend di android ini menggunakan joystick ps2 tanpa perlu root hp terlebih dahulu. Nah pasti akan tambah seru nih apabila Kamu bisa main game mobile legend pakai stik ps2 di hp android Kamu.

Keterangan Syarat :

  • Hp android kamu harus mendukung fitur OTG (On The Go)
  • Kamu harus memiliki Kabel OTG
  • Dan mempunyai Stick PS2 atau bisa menggunakan stick USB 
  • Dan ada Converter stick ps2 ke USB

Info penting :
Kamu bisa menggunakan stik USB supaya tidak mengeluarkan biaya lagi untuk membeli converter stick ps2 ke USB. Menggunakan stick ps2 juga bisa, akan tetapi analognya tidak berfungsi. Jadi Saya sangat menyarankan untuk menggunakan stick USB saja ya teman-teman.

Peralatan yang perlu kamu siapkan :
Pertama-tama Kamu Instal aplikasi USB Joystick melalui google playstore, jika sudah langsung ikuti langkah di bawah ini :
Tips Bermain Mobile Legends Menggunakan Stik PS2 Dengan Android Tanpa Root 2020

1. Pertama-tama kamu sambungkan stick USB ke kabel OTG yang sudah Kamu siapkan

2. Kemudian kamu buka aplikasi USB Joystick yang sudah Kamu install tadi

3. Lalu kamu cari dan tekan pada tombol IMF/OFF untuk mengganti keyboard ke joystick

4. Yang ke 4 kamu Pilih pada tulisan USBJoyFreeIME (Tahap mengganti pengaturan keyboard menjadi ke joystick sudah selesai)

5. Setelah itu kamu lanjut ke langkah berikutnya yaitu tekan pada tombol SEARCH NORM

6. Lalu dilayar akan muncul tampilan baru dan klik aja tombol OK (Nanti akan muncul menu controller yang Kamu gunakan)

7. Kemudian kamu Tekan menu controller yang muncul tadi kemudian akan muncul tampilan untuk Mapping Key

8. Kemudian yang terakhir silahkan tekan tombol apa saja di stick USB untuk pengaturan Mapping Key

Keterangan :
Saat joystick USB yang sudah Kamu setting tadi berfungsi dengan baik silahkan dicoba untuk memainkan game mobile legend di hp android.

Yang paling penting dari tutorial ini adalah praktek kalau kaum tidak peraktek maka tidak akan mungkin bisa, soalnya main mobile legends menggunakan Stik PS2 rasanya sangat enak.

Sekian dari artikel Tips Bermain Mobile Legends Menggunakan Stik PS2 Dengan Android Tanpa Root 2020.
Bram
Bram Nama saya Bram

Post a Comment for "Tips Bermain Mobile Legends Menggunakan Stik PS2 Dengan Android Tanpa Root 2020"